Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

CARA MEMBUAT SIRUP FRAMBOZEN KENTAL SENDIRI RUMAHAN

Gambar
Resep Sirup Frambozen Kental Sederhana Spesial Buatan Sendiri Spesial Asli Enak. Kegunaan sirup atau setrup frambozen bisa dipakai sebagai perasa untuk minuman dingin maupun makanan seperti campuran es, misalnya es campur dan bahan campuran berbagai kue modern kekinian. Adapun merk sirup frambozen diantarannya ada sirup frambozen ABC, Fres frambozen, Marjan frambozen, Essence Frambozen / Sirup Frambozen cap Lontjeng 10 ml, Dripp frambozen syrup, Sirup Nikisari Niki Sari Melon Cocopandan Framboze 625 ml, Sirup Frambozen - Libra premium raspberry syrup 650 ml, Kartika syrup Frambozen Sirup 620 ml, Sirup Frambozen Siropen Telasih 630 ml, Indofood Freiss Sirup Frambozen 500 ml, Sirup Agung Kudus Rasa Frambozen Repack, Susu Sirup Frambozen jaman dulu (jadul) atau susu sirup pandan (setrup) andalan lebaran Idul Fitri tempo dulu, dll. Gambar Setrup Sirup Frambozen Kental CARA MEMBUAT SETRU JADUL Setrup sebenarnya cukup legendaris di Indonesia ya. Sirup ini terbuat dari air dan gula pasir yang

CARA MEMBUAT LONTONG SAYUR MEDAN KOMPLIT

Gambar
Resep Lontong Sayur Medan Komplit Sederhana Spesial pedas gurih Asli Enak. Lontong sayur medan alay ini menurut saya termasuk paling lengkap, bukan hanya sayur bahannya tapi ada dagingnya juga. Malah mau mengalahkan lontong cap gomeh dan lontong sayur padang sederhana. Pada umumnya lontong sayur cocoknya dimakan untuk sarapan pagi. Mengingat bahannya lengkap dan istimewa seperti ini kalau lagi malas makan nasi boleh juga sesekali menikmati lontong sayur medan Kak Lin terkenal di Medan ini langsung kenyang banget jika melihat ukuran porsinya. Gambar Lontong Sayur Medan Lontong nasi boleh menggunakan resep lontong plastik , lontong daun pisang, ataupun menggunakan ketupat. Lontong sayur khas Sumatra Utara ini punya keunikan dalam bumbu sayur gurih labu siam. Dengan tambahan udang plus tauco membuat makanan ini bertambah spesial, pada artikel selanjutnya akan kita bahas resep lontong sayur dari daerah lainnya, seperti lontong sayur Jawa, lontong sayur betawi, dll. Berikut kumpulan rahas

CARA MEMBUAT SAYUR TAUCO MEDAN

Gambar
Resep Sayur Tauco Medan Komplit Sederhana Spesial Asli Enak. Masak sayur tauco banyak variasinya, seperti sayur tauco udang, sayur tauco ikan, sayur tauco santan, sayur tauco buncis, sayur tauco Padang, sayur tauco kacang panjang, sayur tauco tahu, sayur tauco kangkung, sayur tauco buncis padang, dll, tapi sayur tauco khas medan yang paling banyak dicari karena sayur ini sangat lengkap dan komplit ditambah lagi bumbu yang lengkap membuat masakan ini semakin sempurna dan sangat lezat. Gambar Sayur Tauco Medan Lengkap Sayur tauco medan sederhana ini ternyata bahan utama resep lontong medan , SUMUT, Sumatera Utara. Jika Anda pernah makan lontong medan sayur tauco inilah yang dipakai menjadi sayurnya tidak heran jajanan ini sering disebut dengan resep lontong sayur tauco medan, akan tetapi Anda juga bisa makan sayur tauco ini dengan nasi putih tetap terasa sedap. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan resepi sayur tauco khas medan lengkap dengan cara bikin sendiri di ruma

CARA MEMBUAT SOTO MEDAN SINAR PAGI

Gambar
Resep Soto Medan Komplit Sinar Pagi Sederhana Spesial Asli Enak Untuk Makan Siang. Soto ayam dengan kuah santan dan kuah kuning yang gurih atau bening dan dilengkapi dengan emping melinjo, kentang, telur, tomat dan bawang merah goreng ini adalah soto Medan komplit dan lengkap tidak kalah rasanya dengan masakan soto dari daerah lain di Indonesia. Nikmati hangat atau panas pasti lebih pas mantap. Wajar Indonesia dijuluki dengan julukan negeri 1001 soto, karena memang hampir daerah memiliki makanan yang namanya soto ini. Baik itu soto kuah santan, kuah susu, ataupun soto kuah bening tanpa santan dengan daging ayam, daging sapi, daging kambing, bahkan daging kerbau seperti halnya dengan resep soto Kudus . Begitu juga dengan bahan pelengkap ada yang memakai mie seperti resep soto mie bogor dan ada juga yang memakai lontong pada resep soto bongko Sumedang yang akan dibahas pada update artikel selanjutnya jadi teruslah setia kepada blog CaraBuatResep. Gambar Soto Medan Sinar Pagi Kuah Santan

CARA MEMBUAT TAPE KETAN HITAM MANIS

Gambar
Resep Tape Ketan Hitam yang Manis Anti Gagal Sederhana Spesial Banyak Air Asli Enak. Biasa di Indonesia tape atau tapai ketan juga sering disajikan pada waktu lebaran Idul Fitri bersama aneka kue kering dan ketupat sayur atau lontong daging. Tape beras ketan tradisional ini ada banyak macam-macam jenis Bunda, seperti ada tape ketan putih, tape ketan hijau dan tape ketan item ini. Kalau tape ketan putih menggunakan beras ketan putih warna alamiah, kalau ketan hijau sudah pakai pewarna bisa menggunakan pewarna alami dari air daun katuk, sedangkan tape ketan hitam menggunakan atau pakai beras ketan hitam juga warna alami dari beras. Gambar Tape Ketan Hitam yg Manis Banyak Air Ragi yang digunakan bukan ragi yang biasa dipakai untuk bikin roti, kue bolu atau martabak manis. ini raginya berbeda berbentuk bulat biasanya, biasa dijual di pasar tradisional dengan harga Rp. 200/ keping kalau belum naik. Jadi ragi khusus pengolahan tapai atau peuyem bahasa Sunda Bandung, Jawa Barat bisa ditanyak

CARA MEMBUAT LONTONG DAUN PISANG

Gambar
Resep Lontong Daun Pisang Sederhana Spesial Asli Enak. Ada banyak cara membuat lontong nasi atau lontong beras yang lembut dan empuk ini baik secara tradisional maupun cara modern, diantaranya. Cara pertama lontong dibungkus dengan plastik, cara kedua lontong dibungkus pakai daun pisang, kemudian membuat lontong dengan cara modern menggunakan magicom atau rice cooker yang kita kenal dengan sebutan lontong magicom atau lontong rice cooker yang cara membuatnya dengan cara dicetak atau nasi ditekan-tekan di dalam wadah plastik bisa menggunakan tupperware untuk tips cara cepat membuat lontong, malah ada yang membuat lontong dengan bungkus alumunium foil. Ini lontong dilihat dari cara membuatnya yang berbeda dengan ketupat yang menggunakan selonsong dari daun kelapa muda pada umumnya walau ada juga yang membuatnya pakai daun kelapa tua. Orang Bali menyebutnya tipat dan orang Sunda menyebutnya kupat. Untuk jenis-jenis lontong lainnya bisa Anda baca pada artikel sebelumnya di konten resep lon

CARA MEMBUAT SOTO AYAM MADURA KOYA

Gambar
Resep Soto Ayam Madura Koya Sederhana Spesial Asli Enak. Biasa disebut nasi soto ayam khas Madura. Memang pulau Madura banyak sekali menghasilkan kuliner yang lezat dan mantap tidak hanya sate kambing dan sate ayam, bubur ayam dan bubur kacang hijau, dan gule kambing yang terkenal soto ayam pun terkenal dan terbukti banyak disukai. Hampir di setiap kota dengan mudahnya menemukan Abang-abang penjual soto ayam Madura dan rata-rata laris manis alias laku keras. Menurut situs Wikipedia. Soto, sroto, sauto, tauto, atau coto adalah makanan khas Indonesia seperti sop yang terbuat dari kaldu daging dan sayuran. Daging yang paling sering digunakan adalah daging sapi dan ayam, tetapi ada pula yang menggunakan daging babi atau kambing. Berbagai daerah di Indonesia memiliki soto khas daerahnya masing-masing dengan komposisi yang berbeda-beda, misalnya soto Madura, soto Kediri, soto Lamongan, soto Jepara, soto Semarang, soto Kudus, soto Betawi, soto Padang, soto Bandung, sroto Sokaraja, soto Banjar

CARA MEMBUAT SOTO BONGKO KHAS SUMEDANG

Gambar
Resep Soto Bongko Khas Sumedang Sederhana Spesial Asli Enak. Hampir setiap daerah di Indonesia mempunyai makanan soto khas asal daerahnya masing-masing, ada soto Kudus, soto Madura, soto Betawi, soto Bandung, soto mie Bogor, dan lainnya, begitu juga dengan Sumedang yang mempunyai kuliner khas dengan menu soto yang bernama Soto Bongko, Soto bongko merupakan soto khas Kabupaten Sumedang, Jawa Barat dan satu-satu nya pakai lontong pada umumnya soto dimakan dengan nasi putih. Gambar Soto Bongko Sumedang Komplit Soto Bongko adalah menu santapan makanan soto istimewa khas Sumedang, Jawa Barat. Dengan bahan pelengkap seperti tahu, taoge, lontong dan kerupuk, sajian ini akan menambah selera makan siang Anda, biasanya kalau di Sumedang soto bongkok dijadikan menu hidangan sarapan pagi. Soto bongko versi sederhana banyak dijual oleh Abang-abang dipinggir jalan pakai gerobak soto sepintas malah lebih mirip resep lontong kari Bandung. Soto Bongko paling enak di Sumedang adalah Soto Bongkok AA Dad

CARA MEMBUAT SATE KERANG DARAH PEDAS MANIS

Gambar
Resep Sate Kerang Darah Pedas Manis Sederhana Spesial Asli Enak. Masakan sate kerang dara ini yakni sate kerang bumbu kecap manis pedas Anda juga bisa membuat versi bumbu sate kerang (satay) yang lain misalkan resep sate kerang bumbu kacang ataupun resep sate kerang bumbu rendang. Maupun resep sate kerang Medan dan sate kerang lontong balap. Gambar Sate Kerang Darah Pedas Manis Menurut situs Wikipedia. Kerang darah atau kerang dara (Anadara granosa) adalah sejenis kerang yang biasa dimakan oleh warga Asia Timur dan Asia Tenggara. Anggota suku Arcidae ini disebut kerang darah karena ia menghasilkan hemoglobin dalam cairan merah yang dihasilkannya. Kerang ini menghuni kawasan Indo-Pasifik dan tersebar dari pantai Afrika timur sampai ke Polinesia. Hewan ini gemar memendam dirinya ke dalam pasir atau lumpur dan tinggal di mintakat pasang surut. Dewasanya berukuran 5 sampai 6 cm panjang dan 4 sampai 5 cm lebar. Budidaya kerang darah sudah dilakukan dan ia memiliki nilai ekonomi yang baik. M

CARA MEMBUAT KUPAT TAHU BANDUNG

Gambar
Resep Kupat Tahu Bandung Sederhana Spesial Sunda Asli Enak. Tidak lengkap jika ke Bandung tidak mencoba kuliner kupat tahu atau tahu kupat ini, kalau di bali masakan atau makanan ini namanya resep tipat cantok , di Jakarta namanya resep gado gado betawi , sedangkan di Jawa disebut dengan resep gado gado jawa dan masing-masing daerah mungkin punya tapi dengan bumbu dan pelengkap yang berbeda, serta dengan nama yang berbeda pula. Gambar Kupat Tahu Bandung Sunda Menurut situs Wikipedia Kupat tahu adalah makanan tradisional Indonesia yang berbahan dasar ketupat, tahu yang telah digoreng, dan juga saus bumbu kacang siram. Lontong dapat juga digunakan sebagai pengganti ketupat. Ada banyak jenis kupat tahu, namun yang terkenal yaitu yang berasal dari Singaparna, Surakarta dan Magelang, perbedaannya terletak pada bumbu dan pelengkap, jika pada versi Magelang dan Solo terdapat irisan kol dan bakwan dan mi dan tahu putih seperti versi Magelang pada kupat tahu versi Solo, tetapi pada kupat tahu v

CARA MEMBUAT KUE KERANJANG KHAS IMLEK 2022

Gambar
Resep Kue Keranjang Sederhana Spesial Khas Imlek Asli Enak Terbaru 2022. Kue keranjang Nyonya Lauw yang terbuat dari tepung beras ketan dan gula ini bisa disimpan lama, bahkan dengan dijemur bisa menjadi keras seperti batu dan awet. Sebelum menjadi keras, dodol cina atau kue bulan ini khas imlek bisa disajikan secara langsung pada acara lebaran. Namun jika terlanjur sudah keras, kue ini harus diolah terlebih dahulu bisa dengan cara digoreng menggunakan tepung dan telur ayam dan disajikan hangat-hangat. Bisa juga dijadikan bubur dengan dikukus kemudian ditambahkan bumbu-bumbu kesukaan Anda. Ada makanan yang menjadi ciri khas saat imlek hari raya tahun baru cina (chinese new year) tiba, yaitu kue bulan dan kue keranjang atau dodol kranjang cina. Saat ini kita akan membahas resep cara membuat kue keranjang atau dodol cina, kue keranjang sebetulnya kue asli betawi atau biasa juga disebut dodol betawi. Orang Betawi memang jago membuat dodol, kebiasaan membuat dodol tradisional ini juga tert

CARA MEMBUAT NASI GORENG TERPEDAS DI DUNIA

Gambar
Resep Nasi Goreng Pedas Sederhana Spesial Asli Enak. Gila nih nasi goreng pedesnya minta ampun tapi asli enak ala Abang2 alias nasi goreng kampung, kalah nasi goreng mafia, nasi cukong lewat dan nasi goreng gila yang paling pedas di kelasnya, jika dibandingkan tingkat kepedasannya mungkin level 10 sempurna utnuk tingkatan super pedas. Bayangkan aja cabai yang digunakan samapai 20 biji untuk sepiring nasi putih, itupun menggunakan extra cabai terpedas di dunia. Waahh. Sampai-sampai mantan Presiden Republik Indonesia menyerukan untuk tanam cabai setan di Indonesia untuk dibudidayakan. Di India bahkan cabai setan ini digunakan oleh militer India untuk lawan teroris. Gambar Nasi Goreng Terpedas Di Dunia Menurut situs wikipedia cabai terpedas adalah cabe setan. Cabai setan atau cabai hantu adalah salah-satu cabai terpedas di dunia. Cabai ini berasal dari timur laut India (Assam, Nagaland dan Manipur) dan Bangladesh. Dalam bahasa Assam dan Bengali, cabai ini disebut bhūt jolokia, artinya &qu

CARA MEMBUAT NASI GORENG KENCUR KUNYIT

Gambar
Resep Nasi Goreng Kencur Kunyit Pedas Sederhana Spesial Asli Enak. Membuat nasi goreng kuning atau nasi kuning goreng mengandung kencur dan kunyit ini termasuk sederhana, praktis dan mudah sangat cocok untuk sarapan pagi atau dimakan untuk sahur pada bulan puasa Ramadhan ini daripada bingung menyiapkan menu sahur praktis cobalah masak nasi goreng kuning kunyit berkencur spesial istimewa sajian sedap. Kencur bahasa Sunda nya adalah cikur. Gambar Nasi Goreng Kencur Kunyit Menurut situs Wikipedia. Apa itu kencur? Kencur (Kaempferia galanga L.) adalah salah satu jenis empon-empon/tanaman obat yang tergolong dalam suku temu-temuan (Zingiberaceae). Rimpang atau rizoma tanaman ini mengandung minyak atsiri dan alkaloid yang dimanfaatkan sebagai stimulan. Nama lainnya adalah cekur (Malaysia) dan pro hom (Thailand). Dalam pustaka internasional (bahasa Inggris) kerap terjadi kekacauan dengan menyebut kencur sebagai lesser galangal (Alpinia officinarum) maupun zedoary (temu putih), yang sebetulnya

CARA MEMBUAT NASI GORENG SPESIAL ENAK

Gambar
Resep Nasi Goreng Spesial Pedas Sederhana Asli Paling Enak . Special itu lengkap alias komplit dan tentu rasanya so pasti lezat very sangat istimewa dan enak. Istimewa disini banyak macamnya ada yang menggunakan daging ayam, daging kambing, daging sapi, sosis, bakso, telur ceplok mata sapi atau telur dadar, kornet, ikan asin, pete ataupun dengan campuran seafood, seperti udang, kepiting, ikan, cumi-cumi, sotong, ikan teri, jamur, kacang polong hijau, sayuran hijau, seperti sawi, kol. dll. Dibawah ini salah satu contoh resep nasi goreng special yang dimaksud lihat aja gambarnya mantap kan?. Lebih sedap dan lengkap dari nasi goreng solaria ala cafe. Gambar Nasi Goreng Spesial Baiklah kita pergi ke dapur untuk menyiapkan bahan-bahan yang kita beli dari pasar tadi pagi dan siapkan bumbu nasi goreng yang enak. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan resepi nasi goreng spesial sambal pedas sajian sedap istimewa lengkap dengan cara bikin sendiri di rumah ala rumahan (Homemad